Scroll Untuk Membaca

Aceh

SIGAP Nagan Minta Mendagri Pj Bupati Yang Peduli Petani

NAGAN RAYA (Waspada): Sejak dimulainya pemberhentian Bupati dan Wakil  Nagan Raya yang akan berakhir pada 9 Oktober 2022.

“Sejumlah lembaga dan yayasan mulai angkat bicara terkait hal itu Dewan Pengurus Daerah (DPD) Yayasan Solidaritas Generasi Aceh Perubahan (SIGAP) Nagan Raya meminta Mendagri Pj Bupati Nagan Raya yang peduli para petani,” pinta Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Yayasan Solidaritas Generasi Aceh Perubahan (SIGAP) Kabupaten Nagan Raya Mukhtar kepada Waspada Jum’at (9/9).

Scroll Untuk Lanjut Membaca

SIGAP Nagan Minta Mendagri Pj Bupati Yang Peduli Petani

IKLAN

Ia berharap kepada Mendagri Tito Karmavian untuk menunjuk Pejabat (Pj) Bupati Nagan Raya yang sayang atau peduli kepada kaum Petani. “Pasalnya, selama ini nasib petani di Nagan Raya kesejahteraannya jauh dari harapan,”harap Mukhtar.

Mukhtar menjelaskan, petani padi dan sawit sering mengeluh karena harga beli rendah, petani tambak kurang modal dan sulit pemasaran, petani sayur tidak berkembang sehingga kebutuhan sayur-sayuran di Nagan dipasok dari Takengon.

Pihaknya berharap agar penunjukan Pj Bupati Nagan Raya kedepan agar benar-benar sosok yang mengerti pertanian dan berpihak kepada petani. (b22)

Update berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran favoritmu akses berita Waspada.id WhatsApp Channel dan Google News Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp dan Google News ya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE