Scroll Untuk Membaca

Aceh

Masyarakat Mendapat Pemahaman Anti Pungli Dari Bapas Banda Aceh

Balai Pemasyarakatan Kelas II Banda Aceh melaksanakan sosialisasi anti pungli, Senin (19/2). Waspada/ist
Balai Pemasyarakatan Kelas II Banda Aceh melaksanakan sosialisasi anti pungli, Senin (19/2). Waspada/ist

BANDA ACEH (Waspada): Untuk meningkatkan pemahaman anti pungli kepada masyarakat, Balai Pemasyarakatan Kelas II Banda Aceh melaksanakan sosialisasi, Senin (19/2)

Salah satu anggota Tim Zona Integritas (ZI) Bapas Banda Aceh, Indah Pribadi Ananda Nasution menjelasan, seluruh pelayanan Bapas Banda Aceh tidak dipungut biaya. Apabila terdapat oknum yang memungut biaya diharapkan dapat menghubungi nomor pengaduan Bapas Banda Aceh. Pelapor akan dirahasiakan sehingga identitas pelapor dapat terjaga dan aman.

Scroll Untuk Lanjut Membaca

Masyarakat Mendapat Pemahaman Anti Pungli Dari Bapas Banda Aceh

IKLAN

Diharapkan dengan pelaksanaan sosialisasi ini, pemahaman Anti Pungli kepada masyarakat, terutama WBP Rutan Kelas II Banda Aceh, dapat semakin meningkat. Selain itu juga dapat memberikan dorongan kepada Instansi Pemerintah untuk menghilangkan pungli dan memberikan pelayanan publik yang prima.(b08)

Update berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran favoritmu akses berita Waspada.id WhatsApp Channel dan Google News Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp dan Google News ya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE